Tata Cara dan Doa Sholat Istikhoroh Latin, Arab, dan Artinya

Diposting oleh Marissa on Jumat, 03 Maret 2017

Tata Cara dan Doa Sholat Istikhoroh Latin, Arab, dan Artinya | Pada kesempatan ini kami ingin memberikan sebuah tata cara dan doa sholat, untuk tata cara dan doa sholat yang ingin kami sajikan hari ini adalah tata cara dan doa sholat istikhoroh. Sholat istikhoroh itu sendiri ialah sholat sunnah yang dikerjakan guna memohon petunjuk akan sesuatu hal, misalnya dalam petunjuk menentukan jodoh, sekolah, ataupun hal yang lainnya.

Sehingga pada saat anda dihadapkan dalam sebuah pilihan yang besar, maka alangkah baiknya apabila anda mengerjakan sholat sunnah istikhoroh guna memohon petunjuk kepada Allah SWT. Dengan kita mengerjakan sholat sunnah istikhoroh ini, maka Isnya Allah kita akan diberi petunjuk atas pilihan terbaik yang sedang kita hadapi. Dan utk anda yang sekiranya ingin mengerjakan sholat istikhoroh namun belum mengetahui tata cara sholat istikhoroh.

Maka alangkah baiknya apabila anda mencoba untuk melihat terlebih dulu pembahasan mengenai tata cara sholat istikhoroh yang akan coba kami sajikan secara lengkap beserta dengan doa sholat sunnah istikkhoroh hari ini. Sehingga bagi anda yang sekiranya memang sedang mencari-cari tata cara dan doa sholat sunnah yang satu ini, maka anda dapat melihatnya secara lengkap pada pembahasan yg kami sajikan hari ini.

Bagi anda yang sekiranya sudah ingin mengetahui secara lengkap bagaimana tata cara dan bacaan doa sholat sunnah istikhoroh tersebut, maka kita bisa langsung saja melanjutkan dengan melihat pembahasan tersebut secara lengkap dibawah ini.

Tata Cara Sholat Istikhoroh


Untuk tata cara sholat istikhoroh itu sendiri secara umum sama dengan tata cara sholat lainnya, dimana kita membaca niat sholat istikharah terlebih dulu. Kemudian dilanjutkan dengan membaca Al Fatihah dan suratan pendek, sampai kita mengerjakan sujud setelah duduk diantara dua sujud. Kemudian kita bangkit utk mengerjakan rakaat kedua dengan membaca Al Fatihah kembali serta suratan pendek sampai duduk tahiyat akhir.

Doa Sholat Istikhoroh Latin, Arab, dan Artinya

Doa Sholat Istikhoroh

Sekiranya hanya itu saja untuk Tata Cara dan Doa Sholat Istikhoroh yang pada kesempatan hari ini kami dapat sajikan kepada anda, semoga saja dari pembahasan yg baru saja kami sajikan diatas tadi itu dapat memberikan manfaat yg besar bagi anda. Dan bagi anda yang sekiranya memang ingin kembali mengetahui beberapa pembahasan lainnya lagi dari kami, maka silahkan saja bagi anda untuk kembali melihat pembahasan lainnya.

Baca Juga : Manfaat, Cara, Niat Sholat Subuh

Mungkin saja salah satu dari pembahasan yang sudah pernah kami sajikan sebelumnya itu akan ada yang sesuai dengan pembahasan yang memang sedang dicari oleh anda, atau mungkin juga anda dapat mencoba utk menunggu update pembahasan terbaru dari kami yg akan coba terus kami perbarui untuk setiap harinya.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar